TINGKATKAN KOMPETENSI LEWAT PENGALAMAN PRAKTIK : DEPARTEMEN PSIKOLOGI UNP LAKSANAKAN PROGRAM MAGANG MBKM MANDIRI DI BERBAGAI LEMBAGA

Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang diluncurkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) terus memberikan kontribusi positif dalam menyiapkan lulusan yang memiliki kompetensi sesuai dengan kebutuhan dunia usaha dan industri (DUDI). Salah satu implementasi program ini adalah magang yang diikuti oleh mahasiswa Departemen Psikologi Universitas Negeri Padang (UNP) pada periode Januari-Juni 2025. Magang MBKM ini dilaksanakan selama sekitar enam bulan dan akan berakhir pada 23 Juni 2025. Mahasiswa Psikologi UNP menjalani magang di berbagai mitra institusi yang beragam, termasuk Bapas Kelas I Padang, Dinas Sosial Kota Padang, Rumah Sakit…

Read More