Kampung Siaga Bencana di Muara Siberut: Tim Pengabdian Psikologi UNP Latih Ibu-Ibu PKK Hadapi Bencana dengan Kesiapan Psikologis

Desa Muara Siberut, Kepulauan Mentawai menjadi lokasi pelaksanaan Kampung Siaga Bencana yang digelar oleh Tim Pengabdian Psikologi Universitas Negeri Padang (UNP) pada 10–12 Juli 2025. Kegiatan ini dipimpin oleh Dr. Mardianto, S.Ag., M.Si., dan difokuskan pada penguatan kesiapan psikologis ibu-ibu PKK dalam menghadapi potensi bencana yang rawan terjadi di daerah pesisir. Acara dibuka secara resmi oleh Kepala Desa Muara Siberut, Bapak Andrya Budi Agung, yang dalam sambutannya menyampaikan terima kasih kepada UNP atas kepeduliannya membantu masyarakat mempersiapkan diri menghadapi bencana, terutama melalui pendekatan psikologi yang selama ini jarang disentuh dalam…

Read More